Pempek merupakan masakan khas dari Palembang yang
memiliki bahan dasar ikan tengiri. Pempek akan sangat nikmat jika dipadukan
dengan kuah cuka atau kuah pedas. Namun, pempek yang dibuat dengan bahan masakan Indonesia terkadang menjadi agak liat dan kurang berbentuk.
Jika Anda senang dengan pempek, berikut adalah beberapa tips agar pempek tidak
terasa liat dan memiliki tampilan yang menarik.
Tips Membuat Pempek Sendiri
1. Untuk
membuat pempek sendiri, Anda perlu mempertimbangkan untuk memiliki waktu luang
karena membuat pempek membutuhkan waktu yang tidak sebentar.
2. Pertama
Anda bisa menggunakan putih telurnya saja untuk menghasilkan pempek yang
putiuh. Selain itu, tepung sagu yang digunakan sebaiknya juga yang memiliki
kualitas baik.
3. Untuk
menghassilkan pempek yang nikmat, sebaiknya menggunakan ikan tengiri yang masih
segar.
4. Untuk
adonan, sebaiknya dicampur dengan air es agar adonan tidak liat.
5. Agar
pempek matang merata, rebus pempek dalam dengan ditambahkan beberapa tetes
minyak goreng.
6. Saat
menggorang, pastikan minyak sudah panas dan siap untuk menggoreng pempek.
7. Jangan
goreng pempek terlalu lama
Menyajikan Pempek
Untuk penyajian pempek, Anda cukup membuat kuah cuka
yang dicampur dengan gula merah. Agar kuah cukanya lebih nikmat, sebaiknya kuah
cuka digunakan kesokan harinya. Pempek memang bisa menjadi salah satu
alternatif masakan Indonesia yang nikmay. Dengan memanfaatkan bahan
masakan Indonesia asli, Anda akan merasakan kenikmatan membuat pempek
sendiri tanpa harus membeli.
0 komentar:
Posting Komentar