Pages

Selasa, 19 Agustus 2014

Cara Memilih Tepung Terigu


tepung terigu protein rendah
tepung berprotein rendah

Belum banyak masyarakat yang mengetahui jika dalam membuat kue kering harus menggunakan bahan dasar tepung terigu protein rendah . Maka tidak heran jika masih ada beberapa yang hasil kue olahannya tidak terlalu sempurna. Wajar saja karena tepung yang menjadi bahan utama pembuat kue tersebut bukan merupakan tepung yang cocok untuk adonannya. Untuk itu ada baiknya jika anda mengenal terlebih dahulu jenis-jenis tepung terigu beserta manfaatnya.

Mulai dari yang pertama untuk jenis tepung terigu yang berprotein tinggi adalah tepung yang mengandung kadar gluten yang tinggi juga. Biasanya tepung terigu ini digunakan untuk bahan dasar pembuat roti dan mi. Sedangkan jenis tepung terigu berikutnya adalah tepung terigu protein sedang yang memiliki kadar gluten 10-11 %. Tepung ini disebut juga dengan tepung serbaguna karena merupakan campuran tepung berprotein tinggi dan tepung berprotein rendah.

Kamis, 07 Agustus 2014

Resep Nasi Goreng Praktis dan Bergizi

resep nasi goreng
nasi goreng praktis dan bergizi
Mendengar nama makanan nasi goreng sudah pasti membuat ngiler dan perut keroncongan. Nasi goreng memang termaasuk salah satu makanan favorit orang Indonesia. Cocok disantap segai menu sarapan atau makan malam. Selain rasanya nikmat, cara membuatnya pun sangat mudah. Hamper setiap orang memiliki jurus membuat nasi goreng sendiri. Dan saat ini telah banyak resep nasi goreng yang dikreasikan dengan berbagai bahan tambahan untuk menambah selera makan.

Buat anda para pemula yang ingin meencoba membuat sendiri nasi goreng di rumah, akan saya bagikan resep nasi goreng praktis dan bergizi :

Rabu, 06 Agustus 2014

Resep Filling Nanas untuk Kue Nastar

resep kue nastar
Filling nanas kue nastar
Yuk buat filling nanas sendiri untuk resep kue nastar. Jika Anda beruntung mendapatkan nanas Jambi maka Anda beruntung. Karena nanas Jambi sangat manis dan tidak memerlukan banyak gula maka resep ini hanya membutuhkan 3/4 cangkir gula. Resep aslinya setengah campuran dan menambahkan lebih banyak gula dari resep. Untuk membuatnya memang membutuhkan kesabaran tetapi filling nanas buatan Anda dapat bertahan sampai berminggu-minggu ke depan dan dinginkan di kulkas.
Yang Anda butuhkan untuk membuat filling nanas pada resep kue nastar adalah 3 buah nanas matang dan 150 gram (3/4 cup) gula. Kupas nanas dan buanglah mata nanas pada tiap barisnya.